HALLO.ID - Menggoreng ikan agar tidak lengket dan hancur di wajan menjadi idaman bagi yang memasaknya.
Untuk sebagian orang, menggoreng ikan agar sempurna harus memperhatikan beberapa hal yang harus dilakukan.
Seperti berikut, beberapa tips yang perlu diperhatikan agar ikan goreng tidak lengket dan hancur.
Baca Juga: Dibuang di UU Pers, Dipunggut ke dalam KUHP
1. Pilih ikan yang masih segar. Ikan segar ditandai dengan badannya yang segar, kenyal dan matanya yang bening. Ikan segar juga identik dengan aromanya yang masih segar.
2. Cuci bersih ikan dan buang isi perut ikan sebelum digoreng. Hal ini akan membuat kualitas ikan tetap baik.
3. Gunakan wajan yang kering dan bersih. Usahakan pula untuk menggunakan wajan khusus untuk menggoreng. Hal ini mencegah ikan atau bahan makanan lain tidak lengket dan hancur saat digoreng.
4. Balut ikan dengan tepung sebelum digoreng. Kamu bisa melapisi tubuh ikan dengan tepung kering yang sudah dibumbui sebelum menggoreng ikan.
5. Marinasi ikan dengan bumbu sebelum digoreng. Ini membantu bumbu meresap dengan baik ke dalam daging ikan.
Artikel Terkait
Berdayakan Kelompok Perempuan, BRI Dorong 'Poklahsar Bilvie' Pasarkan Produk Ikan Bandeng hingga Keluar Negeri
28 Produsen Disebut Siap Produksi Minyak Goreng Curah untuk Program 'Minyak Kita'
Kementerian Perdagangan Klaim Berhasil Jaga Stabilitas Harga Minyak Goreng
Inilah Tips Memasak Ikan Nila Saus Asam Pedas Manis yang Wajib Anda Simak, Rasanya Maknyus
Tips Ini Bisa Jadi Solusi Kerepotan Merawat Bayi Kembar, Silahkan Dicoba!