Sementara itu, Presiden Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI) Andi Gani Nena membenarkan berkenaan lokasi aksi massa. Menurutnya, aksi di depan Gedung DPR RI berlangsung hanya satu jam.
Berikutnya, massa bergeser ke GBK untuk menlanjutkan aksinya. Andi memperkirakan, sebanyak 67.200 buruh siap memadati kawasan GBK.
Baca Juga: Harap Titik Temu soal Logistik hingga Kampanye, KPU Gelar Rapat Tripartit
Total massa yang hadir, kata Andi, mencapai 67.200 orang saat berkumpul di GBK. Mereka terdiri dari empat elemen buruh berbeda.
Antara lain, Konfederasi Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (KSPSI), Konfederasi Serikat Pekerja Indonesia (KSPI).
Konfederasi Perjuangan Buruh Indonesia (KPBI), dan Konfederasi Serikat Buruh Seluruh Indonesia (KSBSI).***
Baca Juga: KPK Periksa 6 Pejabat Pemkab Bogor Sebagai Saksi Terkait Kasus Suap Bupati Bogor
Artikel Terkait
Kisah Pria yang Ditipu Wanita Usai Lakukan BO Melalui Aplikasi Instragram
BMKG Jelaskan Soal Kondisi Suhu Panas yang Cukup Terik di Wilayah Tanah Air
Polisi Tangkap 8 Orang Pelaku Begal Anggota TNI di Kebayoran Baru, Jakarta Selatan
Polisi Ungkap Masing-masing Peran 9 Pelaku Begal TNI di Kebayoran Baru
Tipu Seorang Pria, Polisi Mulai Selidiki Akun Instagram Wanita yang Tawarkan Jasa Open BO
Puspomad Dalami Kasus Serempetan antara Expander Putih dengan Randis AD
Ini Sanksi Represif yang Diberikan Polisi kepada Atlet Sepatu Roda yang Lintasi Gatsu
Mencoba Curi Sepeda Motor di Duren Sawit Jaktim, Seorang Pria Jadi Korban Amuk Massa
Polisi Buru 3 Orang Pelaku Begal Sopir Truk Bermuatan Gas LPG, 3 Orang Ditangkap
4.000 Massa Buruh akan Turun Demo di Patung Kuda, Peringati May Day dengan Prokes